Jumat, 25 Juli 2025

Variabel dan tipe data (bagian 3)

1.       Membuat program yang berisi biodata singkat.

Contoh kode program:

 

Catatan untuk pembuatan variabel :

a.       Jika anda akan membuat sebuah variabel yang terdiri dari 2 kata maka harus di hubungkan dengan tanda _ atau langsung di gabung.

Contoh menggunakan _ yaitu seperti di atas

Contoh langsung di hubungkan atau langsung di gabung

 

b.       Contoh jika kita pisahkan dengan menggunakan spasi

Maka hasilnya akan error di line 2


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Inputan dengan tipe data di pemrograman python

1.        Coding yang akan kita gunakan adalah seperti di bawah ini   2.        Dari coding di atas kita menggunakan tipe data strin...